Penyaluran Bantuan untuk Guru Ngaji Tunanetra disambut Suka Cita

Forhumanity.id – Ustadz Iskandar, seorang guru ngaji berusia 54 tahun dari Kabupaten Bireun adalah seorang pekerja keras berhati mulia yang tidak peduli akan kekurangan fisiknya. Setiap hari, Ustadz Iskandar melangkah sejauh 4-11KM untuk menjual hasil kerajinan sapu lidi yang Ia bawa di kepalanya. Kerja kerasnya itu Ia lakukan untuk membayar honor guru ngaji di pesantren gratis … Read more

Donasi Online,Berikan Bantuan Untuk Ribuan Orang melalui For Humanity yang Terpercaya.

Mungkin kita pernah bertanya-tanya, apakah aman dan terpercaya jika Anda melakukan donasi ke For Humanity? Khawatir bantuan Anda tidak sampai kepada yang membutuhkan? Jangan khawatir lagi! Di era digital ini, kebingungan dalam berdonasi sudah tidak relevan lagi berkat fasilitas donasi online, salah satunya adalah manfaat dari donasi online di For Humanity. Sahabat Humanity, tenang saja! … Read more

Donasi Berdampak For Humanity Selamatkan Kehidupan Makhluk Sekitar Kita

Forhumanity.id – Pernahkah sedikit terbesit bahwa sedikit rezeki yang kita keluarkan untuk membantu orang lain adalah sesuatu yang sangat berharga dan bisa memperpanjang nafas mereka yang kesulitan? Hal itu terdengar berlebihan, namun begitulah kenyataannya. Beberapa hal yang kita anggap kecil, ketika sudah disumbangkan akan menjadi sesuatu yang besar bagi orang-orang yang menerimanya. Lewat bantuan kecil yang kita … Read more

For Humanity Salurkan Bantuan Medis dan Obat-Obatan ke Palestina

Forhumanity.id – Dalam menghadapi agresi militer berkelanjutan dari Israel, rakyat Palestina, khususnya yang tinggal di Gaza, kini harus bertahan menghadapi penderitaan yang tak terhitung. Selama sebulan penuh, Israel terus-menerus menyerang infrastruktur vital, termasuk masjid, kampus, dan rumah sakit—tempat-tempat penting yang seharusnya memberikan pengobatan kepada korban. Kejahatan perang yang terjadi di Gaza mendapatkan perhatian dunia internasional … Read more

Sahabat Masih ingat dengan Aki Darpan?

Lansia asal Dusun Pangkalan, Desa Padaasih Kec. Conggeang Sumedang ini mengalami keterbatasan berbicara, pendengarannya pun sudah terganggu, dan bahkan kanan kirinya sudah tidak bisa digerakan secara normal. Penyakitnya makin bertambah seiring dengan usia yang kian menua dan kejadian ia tersambar petir 47 tahun yang lalu. Namun hebatnya, dengan tubuh rentanya itu, ia tetap berjuang membiayai … Read more

Inilah Aksi Pangan Subuh dari Sedekah Subuhmu

Assalamualaikum Orang Baik! Sedekah subuhmu telah diterima para penerima manfaat Terima kasih banyak untuk kebaikanmu. Berkat sedekah subuhmu, kita sudah menjamin kesejahteraan pangan bagi saudara-saudara yang membutuhkan. Sudah ada ratusan paket sarapan yang kami tebar kepada jamaah shalat subuh di masjid-masjid pinggiran. Penyaluran Program sedekah subuh berkolaborasi dengan Mahasiswa KKN UIN Bandung. Mereka mengemas makanan … Read more

1.000 Al-Quran Wakaf untuk Masjid Istiqlal Gaza

Alhamdulillah selama bulan Ramadhan 1000 Al-Quran wakaf dari Sahabat Indonesia telah disalurkan! Sebelumnya di awal Ramadhan, sebanyak 200 Al-Quran telah disalurkan untuk para jamaah dan santri sekolah tahfidz di masjid pertama terbesar bangsa Indonesia di Palestina, Masjid Istiqlal Indonesia Gaza. Tak selang beberapa lama, sebanyak 1000 Al-Quran wakaf menyusul dibagikan untuk penuhi kebutuhan para 5000 … Read more

Paket Sembako dan Pangan Bergizi untuk Nek Armilah

Assalamualaikum.. apa kabar sahabat semua? Semoga selalu dalam keadan baik ya. di bulan syawal ini jangan lupa untuk terus meningkatkan ibadah kita setelah sebulan lamanya dilatih pada bulan Ramadhan. Sahabat, kami ingin menginfokan kabar baik padamu. Nek Armilah, lansia dhuafa yang kerap memakan nasi disertai kerupuk Rp. 500 itu kini menerima paket sembako lengkap. Mendapat … Read more