Image2 Anaknya Buta & Gangguan Mental, Abah Sutikno Car...
Image

2 Anaknya Buta & Gangguan Mental, Abah Sutikno Cari Rongsok Demi Sesuap Nasi

Rp 0 terkumpul dari Rp 75.000.000
0 Donasi 1 bulan, 21 hari lagi

Penggalang Dana

Image

Kenalin ini Abah Sutikno, usianya 75 tahun, diusianya saat ini abah bekerja sebagai pengepul barang rongsokan.

Abah setiap harinya berjalan lebih dari 20 KM untuk memenuhkan karung yang dia bentuk seperti tas untuk di isi barang bekas seperti botol bekas, gelas bekas dan kardus yang ada di tempat sampah dan jalanan.

Sesampainya di rumah,hasil dari pengumpulan itu, abah simpan dipelataran rumahnya dan disortir. menurut abah harga jual perkilonya ada yang 3 ribu, 4-5 ribu paling besar abah terima 1kg barang bekas itu 6 ribu. biasanya abah cuma dapet 10 ribu sehari, cuma bisa buat makan anak-anaknya.

Kadang kalau mau berangkat abah ngga sarapan dulu. kata abah supaya anak-anak bisa makan Anak perempuan abah mengalami kebutaan, kornea matanya bermasalah, sehingga menyebabkan tidak bisa melihat secara permanen, sebelumnya anak abah sering berobat kerumah sakit. hingga fonis dokter keluar anak abah sudah tidak lagi ke rumah sakit. Meskipun begitu ketika ditanya hal apa yang ingin dilihat ketika Allah berikan kesempatan untuk melihat, dia menjawab Al-Quran

Iya kak, kalau Allah izinkan saya untuk melihat, saya pengen banget baca Al-Quran, karena saya ngga mau jauh dari sang pencipta.

Meskipun tidak bisa melihat, anak Abah Sutikno ini selalu ingin taat kepada sang pencipta juga tidak lepas daripada kodratnya sebagai wanita, dia suka bantu cuci piring, membersihkan lantai hingga memasak. ditambah Adik laki-laki yang mengalami gangguan kejiawan yang sering kabur kaburan. sebagai kakak, meskipun tidak bisa melihat, dia selalu menjaganya supaya tidak kabur dan slelau mengingatkan dia supaya tetap taat dalam ibadah kepada Allah SWT.

Abah Sutikno adalah lansia yang sampai saat usianya 75 tahun masih produktif menafkahi sang anak. meskipun keadaan keluarganya begitu, Abah selalu bersyukur dan menerima dengan Lapang dada.

Kantor Yayasan Wahdah Inisiatif Kebaikan

Jl. Graha Jati No.5 RT001/RW013 Desa Lagadar, Kecamatan Margaasih, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Kode Pos 40216

Informasi & Konfirmasi Donasi

+62 877-7717-71745 ( Call Center )

Tanda Terdaftar

AHU-0017625.AH.01.04. TAHUN 2023

  • November, 19 2024

    Campaign is published

Belum ada donasi untuk penggalangan dana ini

Fundraiser

Belum ada Fundraiser

Mari jadi Fundraiser dan berikan manfaat bagi program ini.

Doa-doa orang baik

Menanti doa-doa orang baik

Bagikan melalui:
✕ Close